Kepala Bagian Umum Pimpin Apel Minggu Terakhir Tahun 2024 di Sekretariat DPRD Kabupaten Ketapang
Ketapang, 30 Desember 2024 – Kepala Bagian Umum Sekretariat DPRD Kabupaten Ketapang, Drs. Kusnadi, M.Sos., memimpin apel pagi pada minggu terakhir tahun 2024. Apel ini diadakan di halaman kantor Sekretariat DPRD Kabupaten Ketapang dengan dihadiri oleh seluruh pegawai dan staf. Dalam sambutannya, Drs. Kusnadi menyampaikan pesan penting terkait “evaluasi tertib administrasi” selama tahun 2024. Ia …